Jika anda mempunyai banyak koleksi film DVD dan ingin menyimpannya ke berbagai macam Portable media player digital seperti Sony PSP, Apple iPhone, iPod, iPad, iTouch, Apple TV, Zune, Mobile phone, dan sebagainya, apa yang mesti anda lakukan? Ya tentu anda harus meng-konversi-nya terlebih dahulu ke berbagai macam format video yang sesuai dengan Portable media player digital tersebut.
Disinilah anda boleh menjajal aplikasi video konversi yang bernama WinX DVD Ripper, dengan aplikasi WinX DVD Ripper anda dapat meng-konversi film DVD anda ke berbagai format video seperti FLV, AVI, MP4, WMP dan MPEG, sehingga anda dapat memainkannya di berbagai Portable media player digital. Anda juga dapat meng-konversi film-film DVD anda ke format audio saja seperti format MP3.
Anda dapat melakukan eksperimen dengan aplikasi ini untuk mendapatkan keluaran hasil konversi yang optimal, namun dengan size yang minimal. Lakukan saja sedikit perubahan konfigurasi parameter pada pilihan setting keluaran video dan audio untuk memperoleh hasil yang maksimal namun dengan ukuran file yang tidak terlalu besar.
Silakan anda coba yang ini :
WinX DVD Ripper
Size : 8.62 MB
Download DVD RIPPER PLATINUM
Download WINXDVD
System OS : Windows 98, NT, 2000, 2003, XP, Vista , Windows 7 (32 & 64 bit)
Output File Formats : Original DVD, AVI, WMV, FLV, MP4, MPEG, MOV, iPod, iPhone, iPad, Apple TV, PSP, 3GP, Zune, Music, XviD, DivX, MP3, JPG, BMP
Post by Doel Piero.
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !