Siapkan terlebih dahulu bahan-bahan berikut ini :
- Flashdisk minimal 2gb/4gb
- File iso windows xp
- Download software komputer WinSetupFromUSB DISINI
Langkah-langkah yang dilakukan :
- Colokan flashdisk ke komputer/laptop anda (Flashdisk kosong 4gb yang tidak ada data apapun)
- Install file yang telah di download tinggal next-next aja tunggu hingga proses selesai
- Setelah selesai buka software komputer WinSetupFromUSB maka akan tampak seperti gambar berikut ini
4. Klik Browse maka akan tampak seperti gambar berikut ini
5. Pilih file iso windows xp yang telah anda siapkan jika sudah tekan OK maka akan tampak seperti gambar berikut ini
6. Klik RMPrepUSB maka akan tampak seperti gambar berikut ini
7. FILESYSTEM and DVERIDES pilih FA16 dan centang Boot as HDD (2PTNS) & dibagian BOOT OPTIONS pilih XP bootable (NTLDR) jika sudah klik Prepare Drive maka akan tampak seperti gambar berikut ini
8. Klik GO tunggu hingga selesai
Sekarang flashdisk anda sudah bisa
digunakan untuk menginstall windows xp dan jangan lupa mensetting
konfigurasi bios pada boot anda pilih flashdisk anda yang digunakan
untuk menginstal windows xp.
Sekian postingan saya tentang Tips Belajar Komputer Cara Install Windows XP Menggunakan Flashdisk semoga bermanfaat
Post by Doel Piero.
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !